Ada yang tahu tidak.. apa saja jenis perangkat lunak serta contoh aplikasi yang berbayar dan gratis?? sebelum aku membahas 5 jenis perangkat lunak berserta aplikasinya aku mau jelasin ke kalian dulu nih, apa itu perangkat lunak??
PENGERTIAN PRANGKAT LUNAK
Perangkat lunak adalah istilah khusus untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk progam komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.
lantas, apa saja yaa jenisnya??
No | Jenis Perangkat Lunak | Merk Berlisensi | gratis |
1 | Pengolah kata : WPS Office | ✔️ | ✔️ |
2 | Pemutar media : VLC Media Player | - | ✔️ |
3 | Editor digital : Adobe Photoshop | ✔️ | ✔️ |
4 | Pengolah presentasi : Visme | ✔️ | ✔️ |
5 | Pengolah lembar kerja : Microsoft Excel | - | ✔️ |
5 JENIS PERANGKAT LUNAK
- Pengolah Kata adalah progam komputer yang menyediakan input, pengeditan, pemformatan, dan output teks. source Salah satu aplikasi pengolah kata yang ringan dan mudah digunakan untuk pc dan handphone adalah WPS Office. WPS Office merupakan sebuah paket aplikasi perkantoran untuk Microsoft Windows, Linux, iOS, dan Android OS. Versi dasar untuk perorangan dapat digunakan secara GRATIS, tetapi sebuah tanda air akan tercetak pada semua hasil cetakan setelah berakhirnya masa percobaan 30 HARI. Versi kelas-profesional dengan fitur lengkapjuga tersedia BIAYA LANGGANAN. source
- Pemutar Media adalah istilah umum untuk mengacu kepada perangkat lunak komputer yang dapat memainkan berkas multimedia. source Contoh aplikasi pemutar media adalah VLC Media Player. VLC Media Player merupakan aplikasi yang bersifat sumber terbuka dan tersedia untuk berbagai sistem operasi. jadi, aplikasi ini GRATIS sobat!source
- Editor Digital adalah perangkat lunak yang digunakan untuk memanipulasi gambar digital, seperti mengubah ukuran, menyusuaikan warna, menghapus atau menambahkan elemen, dan melakukan banyak hal lainnya. source aplikasi editor gambar yang cukup terkenal adalah Adobe Photoshop salah satu aplikasi pengeditan gambar yang digunakan untuk ekstrakulikuler desain grafis di sekolah SMA AL-Hadiid Cileungsi.Adobe Photoshop merupakan aplikasi yang TIDAK BERBAYAR, namun Adobe Photoshop juga merilis seri CC yang dijual dengan SISTEM LANGGANAN.
- Pengolah Presentasi adalah perangkat lunak yang digunakan untuk membuat dan mengolah dokumen presentasi. Aplikasi yang sangat tepat untuk mengolah presentasi adalah Visme.Visme menawarkan semua alat yang kamu butuhkan untuk presentasi. Visme sendiri digunakan secara GRATIS dan berbayar pada fitur tambahan tertentu.




0 Comments